Apa saja yang dapat memengaruhi kesehatan mata siswa?
Meskipun gejala mata seperti penglihatan kabur atau lelah akan hilang setelah aktivitas sekolah berakhir, ada beberapa kondisi yang perlu mendapat perhatian lebih. Pemeriksaan mata yang komprehensif akan membantu mengidentifikasi risiko pada mata.
- Terlalu banyak menghabiskan waktu di depan komputer, tablet, dan/atau ponsel
- Belajar di ruangan yang minim cahaya
- Jarang berkedip
- Pola makan yang buruk
- Cahaya layar komputer terlalu terang
- Kurang tidur
- Masalah penglihatan yang tidak ditangani